Dalam program PHP, terdapat berbagai
macam tipe data, hal tersebut telah dijelaskan oleh beberapa ahli.
Menurut
Sulhan (2007:85) menjelaskan “PHP mengenal tiga macam tipe data diantaranya
adalah integer, floating point, dan string. Tipe data floating point lebih
dikenal dengan nama double. Tipe data double selalu dalam bentuk desimal. Tipe
data integer biasanya berbentuk bilangan bulat, sedangkan tipe data string
diawali dengan tanda petik ganda (“) atau petik tunggal (‘)”.
Sedangkan
menurut Peranginangin (2006:18) menguraikan bahwa PHP mendukung delapan tipe
data sebagai berikut,
Tipe data scalar:
1.
Boolean
2.
Integer
3.
Floating-point
4.
String
Tipe data compound:
1.
Array
2.
Object
Tipe data
khusus:
1.
Resource
2.
NULL
Sumber:
Peranginangin,
Kasiman. 2006. Aplikasi WEB dengan PHP
dan MySQL. Yogyakarta: CV. Andi Offset.
Sulhan,
Mohammad.2007. Pengembangan Aplikasi Berbasis Web
dengan PHP & ASP. Yogyakarta: Gava
Media.
Sign up here with your email
ConversionConversion EmoticonEmoticon